Kenali disfungsi seksual pada wanita - KESEHATAN | POLA HIDUP SEHAT | PENYEMBUHAN | OBAT PALING MUJARAB | PENYAKIT | OBAT HERBAL

Breaking

Kenali disfungsi seksual pada wanita

Tidak hanya pria, wanita pun juga mengalami disfungsi seksual atau ketidakmampuan organ intim melakukan fungsi dengan baik. Kondisi ini membuat wanita tidak bisa melakukan hubungan dengan baik serta sering mengalami gangguan. Wanita yang alami disfungsi seksual juga kerap mengalami stres karena merasa tidak mampu berbuat banyak dalam urusan ranjang.


Secara umum ada lima tanda disfungsi seksual pada wanita. Kalau tanda ini muncul, Anda tidak perlu khawatir. Ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengatasi kondisi ini dan berhubungan yang hebat bisa kembali didapatkan.  Baca juga Obati keputihan dengan cara alami

1. Darah kewanitaan kering
Salah satu tanda disfungsi seksual pada wanita yang sering muncul dan mudah dirasakan adalah keringnya daerah kewanitaan. Organ ini seharusnya memiliki banyak pelumas saat pria melakukan rangsangan, tapi karena perbuahan hormon terjadi, cairan pelumas tidak bisa dihasilkan. Untuk mengatasi kondisi ini gunakan cairan pelumas dengan bahan air.

2. Libido menurun
Saat mendekati menopause, gairah pada wanita akan menurun. Kondisi ini menyebabkan wanita susah menikmati saat melakukan hubungan yang dilakukan. Untuk mengatasi kondisi ini wanita bisa memperbanyak konsumsi makanan yang mendongkrak libido dan mengubah gaya hidup menjadi lebih sehat.

3. Hubungan yang sakit
Ada kalanya saat melakukan hubungan tetap sakit meski sudah menggunakan pelumas. Kondisi ini bisa terjadi karena ada gangguan pada organ kewanitaan berupa kista ovarium atau endometriosis. Gangguan ini bisa diatasi dengan pengobatan atau mungkin pembedahan.

4. Susah mendapatkan orgasme
Beberapa wanita jadi jarang mendapatkan orgasme dengan nikmat. Kondisi ini terjadi karena tubuh mengalami perubuhan hormon, rasa takut, dan juga penyakit kronis yang berhubungan dengan bagian kewanitaan. Segera konsultasikan kondisi ini dengan dokter untuk mendapatkan penanganan yang tepat. MED VIRGINIA BIKIN HUBUNGAN MAKIN RMANTIS


Orgasme wanita adalah hal yang misterius. Pasalnya, sebagian wanita kesulitan untuk meraih orgasme, sementara yang lain bisa dengan mudah mendapatkannya. Tapi yang paling ajaib, orgasme wanita bisa didapat bahkan tanpa hubungan. Kok, bisa ? 
Melansir laman Dailystar berikut 4 cara tak biasa yang bisa mengantar wanita mendapat kepuasan tanpa perlu bercinta

1. Pernapasan mendalam
Hubungan tantra begitu populer beberapa waktu belakangan ini. Praktik spiritual itu menjanjikan orgasme yang intens serta mengkoneksi kembali pikiran. Beberapa individu yang telah mempraktikkannya menglaim bisa merasakan orgasme hanya dengan mengambil napas dalam. Bahkan yang mengejutkan ada pasangan yang mengaku bisa merasakan orgasme selama 18 jam dengan mempraktikkan tantra.

2. Tidur
Seksolog Dr Jess O'Reilly mengatakan pada Dailystar, wanita bisa merasakan orgasme ketika tidur. Menurutnya, wanita akan merasakan sensasi tersebut di malam hari bila telah beberapa lama tak berhubungan . Kemungkinan besar wanita bisa merasakan orgasme jika tidur tengkurap karena klitoris akan lebih mudah terstimulasi.

Merasakan orgasme ketika tidur memang terdengar aneh. Tapi sekitar 40 persen wanita mengatakan pernah merasakan hal tersebut setidaknya sekali seumur hidup. 

3. Dengar bisikan
Beberapa individu bisa merasakan orgasme hanya dari mendengarkan suara lembut. Praktik itu dikenal dengan sebutan ASMR. Suara lembut memang bisa menghadirkan perasaan menyenangkan bagi pendengarnya. Sebagian individu bisa merasakan sensasi di area genital mereka ketika mendengar suara orang berbisik. Dan pada kasus ekstrem, individu tersebut bisa sampai merasakan orgasme hanya dari mendengar suara seseorang.

4. Berolahraga
Melatih dasar panggul adalah salah satu cara untuk memperkuat otot kewanitaan. Otot-otot kewanitaan yang kencang akan membuat hubungan lebih menyenangkan. Tapi rupanya olahraga seperti yoga dan latihan bagian dalam tubuh (core workout) juga bisa mendatangkan kesenangan lain yakni orgasme.

"Menurutku bagi individu yang mengalami coregasm ketika menahan atau merasakan kontraksi di otot organ dalamnya sebetulnya juga tengah mengalami kontraksi di otot dasar panggul mereka dalam waktu yang bersamaan," jelas seksolog Dr Goldstein. Baca juga Obati keputihan dengan cara alami